Village Trip adalah program jalan-jalan keliling desa sambil bermain dan belajar tentang aktivitas di desa. Mulai dari permainan tradisional, kegiatan olahan tradisional desa hingga kegiatan menangkan ikan di kolam

Village Trip adalah program jalan-jalan keliling desa sambil bermain dan belajar tentang aktivitas di desa. Mulai dari permainan tradisional, kegiatan olahan tradisional desa hingga kegiatan menangkan ikan di kolam
Permainan tradisional GALASIN memberikan pelajaran tentang KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI, RISK TAKING dan KERJA SAMA. Setiap kelompok memiliki pemimpin yang mengambil tongkat komando untuk berstrategi lolos dari hadangan kelompok lawan. Dalam prosesnya, komunikasi, kerjasama dan tentu saja keberanian mengambil risiko menjadi bagian penting dalam proses pertandingan galasan. Sebuah permainan tradisional turun temurun yang pada intinya juga mengajarkan […]
Aneka permainan tradisional yang menjadi bagian dari pembentukan karakter. Dirancang sebagai race, yang terdiri dari: 1. Gatrik 2. Cingboy 3. Bandring 4. Lempar Karet 5. Dampu
Di Yatimonline diadakan kegiatan Fun Games yang bertujuan untuk melatih kepemimpinan, kerjasama, goal setting dan yang terpenting adalah kegembiraan bersama. Permainan yang dilakukan adalah: (1) Ring of Fire (2) Volley Byur (3) One on One (4) Kaulinan Tradisional (5) Blind Gladiator